ASTONISHING SOUND. WHEREVER LIFE TAKES YOU.
Teknologi PositionIQ™
Suara Optimal di Semua Posisi
Dengan Teknologi PositionIQ™, SoundLink Flex secara otomatis menyesuaikan suara dengan posisi speaker. Berdiri tegak, berbaring, atau tergantung dari loop utilitas, musik yang didengar akan selalu seimbang dan maksimal.
IP67
SoundLink Flex tahan air dan tahan debu. Tidak perlu khawatir jika tidak sengaja tercelup ke dalam air, musik kalian akan berputar, speaker bahkan mengapung. Teman yang cocok untuk dibawa berpetualang.
Baterai Hingga 12 Jam dalam Sekali Charge
Dengarkan sepanjang hari
Dengan baterai yang tahan hingga 12 jam, akan dapat selalu menemani kalian berpetualang atau mengerjakan kegiatan sehari-hari. Dapat diisi ulang dengan cepat melalui port USB-C-nya.
Dirancang untuk Berpetualang
Bagian luar yang tangguh dapat menahan segala ketidaksengajaan, dan tidak akan tahan terkena korosi karat dan sinar UV. Dibuat khusus untuk berpetualang.
Bose Connect
Bose Connect membuka potensi penuh Produk Bose-mu, dapatkan akses cepat ke fitur utama pada produkmu, seperti timer mati otomatis, kontrol volume, dan pembacaan baterai. Aplikasi ini dapat melakukan banyak hal, seperti:
- Party Mode: Kamu bisa memainkan 2 Soundlink Flex bersamaan sehinga suasana semakin meriah dengan sinkronisasi Soundlink Flex dengan aplikasi ini.
- Stereo Mode: Kamu bisa menjadikan 2 Soundlink Flex untuk menghasilkan suara stereo sehingga menghasilkan pengalaman yang luar biasa.
- Personalisasi: kamu dapat mengubah pengaturan-pengaturan seperti menamai produk dan lainnya serta terus mendapatkan pembaruan untuk produk dan aplikasimu.
Reviews
There are no reviews yet.